Sebab Tuhan adalah Roh; dan dimana ada Roh Allah, disitu ada kemerdekaan 2 Korintus 3:17

Mengenal Allah

Dalam Yesaya 19:21 tertulis; "TUHAN akan menyatakan diri kepada orang Mesir, dan orang Mesir akan mengenal TUHAN pada waktu itu; mereka akan beribadah dengan korban sembelihan dan korban sajian, dan mereka akan bernazar kepada TUHAN serta membayar nazar itu." Karena TUHAN menyatakan diri-Nya maka manusia dapat mengenal Tuhan dan firman-Nya, marilah kita mengenal dan berusaha sungguh-sungguh mengenal TUHAN; Ia pasti muncul seperti fajar, Ia akan datang kepada kita seperti hujan, seperti hujan pada akhir musim yang mengairi bumi." (Hosea 6:3)

Halaman mengenal Tuhan diperuntukkan agar penulis dan pembaca lebih dapat mengenal Tuhan dengan lebih dekat dan intim bersamaNya. Hal yang ajaib adalah Firman merendahkan diri-Nya menjadi serupa dengan manusia bahkan menjadi hamba hingga mati sebagai Anak Domba penebus salah yang dikenal dengan nama Yesus Kristus. Dalam diri Yesus ada natur Ilahi sebab 100% TUHAN dan ada natur manusia sebab 100% manusia. Keajaiban ini menegaskan bahwa TUHAN namanya adalah AJAIB.

Topik dalam halaman ini untuk saat ini adalah seperti berikut:
  1. Pengantar Mengenal Tuhan
  2. Allah Diantara Elohim dan Yahweh
  3. Yahweh Berinkarnasi Jadi Yesus
  4. Allah itu Esa
  5. Allah Tritunggal
  6. Allah Itu Roh
  7. Allah Itu Kudus
  8. Allah Itu Sempurna
  9. Allah Berfirman
  10. Allah itu Terang
  11. Allah Itu Jujur
  12. Allah itu Kasih Agape
  13. Allah Itu Mencukupi
  14. Allah itu Mahakuasa
  15. Allah Itu Adil Dalam Keputusan
  16. Allah itu Benar
  17. Allah itu Hakim
  18. Allah itu Perencana
  19. Allah dan Pembalik Keadaan
  20. Tuhan Allah Adalah Pencipta
  21. Tuhan Allah Yang Mahatinggi
  22. Nama Tuhan Allah Dalam Ibrani
  23. Tuhan Sumber Anugerah
  24. Tuhan itu Bapa
  25. Tuhan Itu Raja
  26. Tuhan Itu Juruselamat
  27. Tuhan Itu Baik
  28. Tuhan itu Besar Kerja-Nya
  29. Tuhan Mahahadir
  30. Tuhan itu Imanuel Yang Beserta Kita
  31. Tuhan Berdaulat Atas Manusia
  32. Tuhan Itu Penyembuh
  33. TUHAN itu Bijaksana
  34. Tuhan Itu Panjang Sabar
  35. Tuhan Itu Tak Terpahami
  36. Tuhan Pemelihara
  37. Tuhan Sang Pelindung
  38. Tuhan Gembala Yang Baik
  39. Tuhan Penentu Masa Depan
  40. Tuhan Penentu Upah
  41. Tuhan Itu Pengharapan
  42. Tuhan Itu Pemberi Terbaik
  43. Tuhan itu Konsisten
  44. Tuhan Itu Panjunan
  45. Tuhan itu Pengajar
  46. Tuhan Itu Guru
  47. Tuhan Itu Setia
  48. Tuhan Itu Teratur
  49. Tuhan itu Sahabat Sejati
  50. Tuhan Itu Pembela
  51. Tuhan itu Penebus
  52. Tuhan Itu Mempelai Pria
  53. Tuhan Itu Kreatif
  54. Tuhan itu Sumber Kekuatan
  55. Tuhan itu Pahlawan Perang
  56. Tuhan Adalah Matahari Kekal Dan Sejati
  57. Tuhan itu Seperti Embun
  58. Tuhan Seperti Induk Ayam
  59. Tuhan Itu Gunung Batu
  60. Tuhan Pemilik Waktu
  61. Tuhan Itu Pembebas
  62. Tuhan Itu Pencemburu
  63. Tuhan Sumber Penghiburan
  64. Tuhan Tempat Pengungsian
  65. Tuhan Menara Yang Kuat
  66. Tuhan Tembok Berapi
  67. Tuhan Selalu Selesai Tuntas
  68. TUHAN Selalu Berhasil
  69. Tuhan Menyesal, Studi Kasus Niniwe
  70. TUHAN Sayang Terhadap Umat-NYA
  71. TUHAN Adalah Mazmurku
  72. TUHAN Itu Mengoyakkan Kain Perkabungan
  73. Ketuhanan Yesus Kristus
  74. Kemanusiaan Yesus Kristus
  75. Pekerjaan Kemanusiawian Yesus
  76. Yesus Adalah ALLAH Perkasa
  77. Yesus Anak Panah Yang Runcing
  78. Yesus Utusan Bapa
  79. Yesus Itu Anak Manusia
  80. Alasan Firman Menjadi Manusia
  81. Yesus Hamba TUHAN Yang Menderita
  82. Kemuliaan Yesus, Kemuliaan ALLAH
  83. Diantara Nama Yesus Dan Isa
  84. Yesus sebagai Alfa dan Omega
  85. Yesus Yang Sulung, Gambar Allah Yang Tidak Nampak
  86. Yesus Perantara Dengan Bapa
  87. Yesus Sang Biji Gandum
  88. Yesus Kebangkitan dan Hidup
  89. Tuhan Yesus Yang Ada
  90. Tuhan Yesus Pembaptis Roh Kudus
  91. Yesus Roti Kehidupan
  92. Yesus Itu Rendah Hati
  93. Yesus Sahabat Orang Berdosa
  94. Yesus Sang Bintang Timur
  95. Yesus Surya Kebenaran
  96. Yesus Terang Dunia
  97. Yesus Penasihat Ajaib
  98. Yesus Penulis Dan Penyempurna
  99. Yesus Hamba Allah
  100. Yesus Tukang Kayu
  101. Yesus Pekerja Keras
  102. Yesus Guru Seutuhnya Saat Mengajar
  103. Yesus Saksi Yang Setia
  104. Yesus Singa Yehuda
  105. Yesus Anak Domba Allah
  106. Yesus Pokok Pohon Anggur Yang Benar
  107. Kristus Kepala Jemaat
  108. Yesus Pemimpin Sejati
  109. Yesus Kristus Batu Karang Rohani
  110. Yesus Adalah Batu Penjuru
  111. Yesus Naungan Batu Besar
  112. Yesus Melebihi Bait Allah
  113. Yesus Adalah TUHAN Atas Hari Sabat
  114. Yesus Harapan Bangsa-Bangsa
  115. Roh Kudus
  116. Menyusul….
Artikel di atas adalah anugerah Tuhan untuk mengenal Tuhan dalam batas batas yang dianugerahkan hingga saat ini.

Share this

Random Posts

Kontak

Pesan untuk admin dapat disampai lewat : ruach.haphazard393@passinbox.com

Label Mobile

biblika (83) budaya (47) dasar iman (94) Dogmatika (74) Hermeneutika (75) karakter (41) konseling (80) Lainnya (91) manajemen (66) pendidikan (58) peristiwa (68) Resensi buku (9) Sains (53) Sistimatika (71) sospol (64) spritualitas (90) tokoh alkitab (44) Video (9)